Balapan Motor

Superbike Pole Race Australia Dikansel Gara-gara Ada Racer Meninggal Kecelakaan DI Race

Sebuah kabar dari bro Dhani Cahyo setio melalui akun facebook mengabarkan bahwa Superbike Pole Race Australia Dikansel Gara-gara Ada Racer Meninggal Kecelakaan DI Race. Langsung James BOns cari di sebuah sumber ternyata benar bahwa seorang racer muda dari Queensland meninggal pada sebuah crash dalam sebuah sesi yang merupakan dari Superbike World Championship di Phillip Island hari ini. Ya, dia adalah Oscar McIntyre, 17 tahun, yang sedang berkompitis pada opening round dalam Superstock 600cc Championship. Crash ini melibatkan dua rider lain yakni Luke Burgess and Michael Lockhart dan terjadi pada lap ke 2 pada 12-lap race yang direncanakan.

Nah karena peristiwa ini sesi kualifikasi ini dihentikan dan sejauh ini hasil pole berdasarkan pada pencapaian terakhir pada sesi sebelum terjadinya crash adalah sebagai berikut: Kawasaki’s English rider Tom Sykes akan start dari pole possition alias yang pertama, berdasarkan quickest time recorded pada regular qualifying session yang dilaksanakan sebelumnya. Sementara second fastest adalah Aprilia of 2010 world champion Max Biaggi, dan kemudian diikuti Ducatis of reigning No.1 Carlos Checa dan Czech rider Jakub Smrz.

Sementara Bryan Staring menempati posisi 5 diikuti Josh Brookes (Suzuki) dan Mark Aitchison (BMW) posisi 6 dan David Johnson (BMW) ke 7. Pada sesi ini sungguh luar biasa, Biaggi yang menggunakan V4 Aprilia mencapa kecepatan 323.7 km/h, weeh kok nggak beda ya ama MotoGP mmm mangstabf.

35 komentar pada “Superbike Pole Race Australia Dikansel Gara-gara Ada Racer Meninggal Kecelakaan DI Race

Tinggalkan Balasan ke TDF Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.