Bajaj Pulsar

Rumor Tentang P 200 NS dan Diskontinyu P 180 Makin Liar di India, Bertolak Belakang dengan Realita

Pertama kita bicarkan tentang Diskontinyu P180. Kenapa motor ini mesti di stop? Jawaban yang paling arogan adalah sekarang ini Bajaj memasuki dekade ke 2 sejak berdirinya, 10 tahun lalu, dengan demikian harus ada perubahan total dari segi tampilan baik itu tampilan mesin maupun tampilan body produk mereka. Dalam pandangan konsumen berduit tentunya kalau tak ada penyegaran sisi desain dan tehnologi tentu ngapain milih Bajaj, mending pindah ke lain hati. Sugguh ini pilihan real ditengah penetrasi motor sport kinclong dan canggih macem R 15, CBR 250 dan 150 serta Ninja 250.

Lalu ada apa dengan P 200 NS? Sebagaimana kita ketahui bahwa motor ini mendapat sambutan luar biasa dari seluruh penjuru India bahkan Indonesia. Ketika setelah mbrojol maka imajinasi liar terus berkembang. Masing -masing laman internet india mebuat isu dan iamjinasi yang bener-bener diluar kendali, muali dari menggusur mesin p220 di Bajaj avenger diganti dengan mesin P 200 NS, hingga merumorka Bajaj hendak bikin motor 350 cc berbasis mesin P 200 NS ini. Laman ini selalu pada akhir bahasannya mengatasnamakan ekspektasi publik, jadi baru sebatas rumor.

Nah kalau melongok ke fakta, alamak, India tak lebih fenomenal dari Indonesia gan, penduduk miskinya bahkan lebih parah dari Indonesia. P 180 mau di diskontinyu, oww,orang-orang kampoeng di India masih banyak yang suka, motor ini sungguh murah dan partnya yang konvensional justru menjadi indola bagi klangan tak berduit. Motor ini boleh jadi merupakan idola dan sekaligus penggerak ekonomi rakyat kecil india. Mau bikin motor canggih monggo saj tapi mendiskontinyu P 180 nampaknya masih perlu dipikirkan masak-masak meski kelak tetap akan dilakukan. So nampaknya Bajaj masih menggodog ide ini karena memang banyak faktor ikut terlibat.

14 komentar pada “Rumor Tentang P 200 NS dan Diskontinyu P 180 Makin Liar di India, Bertolak Belakang dengan Realita

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.