Bulan: April 2013

Konsumsi BBM

Saat-saat Avanza Boros dan Mercy atau Blazer Irit

Saat James bolak-balik Cirebon – Magetan, suatu saat makek Avanza, sekali jalan habis 165 rebu ni dah termsuk ngirit wong ac dimatiin mulu gara-gara bawa Dewan Suro alias pakde Darmawan Suka Rokok buahahaha, sementara di kesempatan lain bawa Blazer habis 200 rebu, padahal pas bawa Blazer mampir-mapir ke Kacangan Boyolali, lalu mampir ke Sedayu (Bandar) Batang mungkin agak deka dengan rumah Yudi batang. Loh kok dikit amat bedanya cuman 35rebu?

Read More
Kecelakaan

Galau Juga Hati, Kecelakaan Tiap Hari Terdengar, Mulai Dari Juke vs Avanza hingga Harley vs Mobil Jenazah

Beberapa saat lalu kita dengar Juke terbang menghantam Avanza hingga ringsek di Tol Jakarta Bandung, Lalu kemudian beberaapa hari lalu sebuah Bus rem blong meringsekkan beberapa mobil sekaligus di daerah Salatiga-Boyolali, kemarin kemudian hari ini kita dengar tabrakan adu bagong antara Harley dan Mobil jenazah di daerah Jogjakarta, wew banyak nian. Ini belum termasuk kasus-kasus baik besar ataupun kecil yang tak terendus oleh media. Sungguh miris.

Read More
Kecelakaan

Wafatnya Uje Ketika Menjadi Biker dimata Seorang Istri

Kalau mas bro sekalian masih ingat dengan aktor senior Sophan Sophian, pasti yang terlintas adalah kematiannya yang cukup tragis saat mengendarai motor gede (moge) miliknya yang bertepatan pada hari kebangkitan Nasional beberapa tahun yang lalu. Dan hari ini juga telah wafat ustadz Jefry al-Bukhori atau Uje yang juga mengalami kecelakaan saat mengendarai moge miliknya. Kalau kita berbicara soal takdir, dimanapun dan naik apapun yang namanya ajal tetap saja akan menjemput kita. Hanya saja yang ingin saya tekankan disini adalah, kesadaran seseorang dalam menghadapi resiko yang akan dihadapinya kelak.

Read More
Artikel Agama

Kelam, Terang, Lalu Pulang, Begitulah UJ

Sebagaimana tersebar di dunia maya, dan kabar diduinia cetak, waktu itu Uje pakai helmnya half face, mengendarai Sebuakh Kawasaki Ninja 650 yang kabarnya biasanya dia pakai full face. Saat kecelakaan, Uje menabrak pohon palem yang ada di depan rumah di Jl Gedung Hijau Raya No 17. Motornya Kawasaki Ninja, mental sekitar 20 meter dari pohon palem, dan seketika dibawa ke RS dan kemudian meninggal.

Read More
News Oto

Berat Memang Menerima Kenyataan Ketika Kendaraan Kita Dibilang Shock Meler, Krupuk, Oblagh dan Sebagainya!

Brader sekalian, ini adalah sebuah risiko dari sekian banyak risiko ketika kita mempunyai sesuatu. James Bons punya Blazer, hehe dikatain borozz dan ngowoz, punya Tiger dikatain kemroshok, lalu ada brader sekalian punya V-ixion dikatain leher kuning, oblagh dan sebagainya, lalu yang punya Ninja 250 Injeksi dikatain shock meler, fairing meleleh, dan sebagainya. Ya, pertama sih mungkin kita musti sadar sesadar-sadanya bahwa memang komentar itu lebih gampang daripada menerima komentar, menghina itu lebih gampang daripada menjadi orang yang dihina, lha iya ta yang dikomentari apabila gak suka harus menahan emosi atas komentar tersebut. Ya real aja bloggerpun jumalahnya lebih sedikit daripada komengtator, karena ya itu tadi lebih gampang komentar daripada bikin sesuatu, pabrikan juga lebih dikit daripada pengamat pabrikan, yaitu dia bikin pabrik lebih susah daripada sekedar komentar.

Read More
Komparasi Mobil

Dirongrong Ertiga, Kini Xenia Pakek Airbag

Digerogoti Ertiga, Xenia cepat sadar diri dan menambah fitur baru yakni Airbag, dual airbag lagi mmm. Ya sebenarnya penjualan Xenia sih tetep aja di level 6.000-6.600 unit, namun kini pasaran MPV kelas pemula ini makin menggelembung, da penggelembungan volume itu bukan lari ke Xenia, tapi justru lari ke pasaran kompatitor yakni Ertiga, jadi kan bisa dikiatakan penjualan secara share dengan kompatitor menurun.

Read More