Sekali-kali Dengarkan Apa Kata Setan
Mas Bro sekalian, monggo dicermati! Di banyak tempat, ketika ustaz ceramah atau pengajian kebanyakan dari mereke ini berkata bahwa ketika kita berbuat salah, setanlah yang telah menggoda dan kemudian dengan menelan mentah-mentah statmen itu tanpa berpikir banyak kita langsung menyalahkan setan. Nah, monggo kembali camkan, ketika kita lupa, karena efek dari ajaran tersebut juga kemudian setanlah yang kita anggap biang keroknya dengan memandang bahwa setanlah yang mengajak. Demikian juga ketika kita emosi, lalu mengandalkan hawa nafsu, ditambah dengan sikap yang berlebihan baik itu pamer, iri, dengki, dan sebagainya yang merupakan perbuatan tercela, sering kita mengkambinghitamkan setan, karena setanlah yang membujuk.

Pernahkah kita berfikir introspeksi diri bahwa sesungguhnya bukanlah itu salah setan, wong setan memang ditakdirkan membujuk dan mengajak ke neraka, salahkan diri kita kenapa masuk dan terjerembab ke dalam rayuan setan!
Brader sekalian ajakan ini secara dalil memang benar bahwa setan selalu mengajak pada yang mungkar, namun baru dari satu sisi, yakni dari sisi bahwa setan memang sealalu mengajak kepada yang mungkar. Nah disini jarang para penda’i kita mengajak bahwa kita memandang dari dua sisi, bahwa faktor penentu kita bisa berbuat jahat adalah minimal 2 faktor, pertama setan yang merayu, dan ke dua adalah kita yang di rayu. Sekuat apapun setan, kalau kita tidak terbujuk, maka tak akan ada kemungkaran.
“Monggo dengarkan apa kata setan di Surat Ibrahim ayat 2 berikut:
وَقَالَ الشَّيْطَانُ لَمَّا قُضِيَ الأَمْرُ إِنَّ اللَّهَ وَعَدَكُمْ وَعْدَ الْحَقِّ وَوَعَدتُّكُمْ فَأَخْلَفْتُكُمْ وَمَا كَانَ لِيَ عَلَيْكُم مِّن سُلْطَانٍ إِلاَّ أَن دَعَوْتُكُمْ فَاسْتَجَبْتُمْ لِي فَلاَ تَلُومُونِي وَلُومُواْ أَنفُسَكُم مَّا أَنَاْ بِمُصْرِخِكُمْ وَمَا أَنتُمْ بِمُصْرِخِيَّ إِنِّي كَفَرْتُ بِمَا أَشْرَكْتُمُونِ مِن قَبْلُ إِنَّ الظَّالِمِينَ لَهُمْ عَذَابٌ أَلِيمٌ
Dan berkatalah syaitan tatkala perkara (hisab) telah diselesaikan: `Sesungguhnya Allah telah menjanjikan kepadamu janji yang benar, dan akupun telah menjanjikan kepadamu tetapi aku menyalahinya. Tidaklah ada kekuasaan bagiku terhadapmu (memaksamu), melainkan (sekedar) aku menyeru kamu lalu kamu mematuhi seruanku, oleh sebab itu janganlah kamu menyalahkan aku, akan tetapi salahkanlah dirimu sendiri. Aku sekali-kali tidak dapat menolongmu dan kamupun sekali-kali tidak dapat menolongku. Sesungguhnya aku tidak membenarkan perbuatanmu mempersekutukan aku (dengan Allah) sejak dahulu`. Sesungguhnya orang-orang yang zalim itu mendapat siksaan yang pedih.(QS. 14:22)
Nah, itu kata setan yang di tulis dalam Alqur’an sebagai peringatan bahwa janganlah kita gampang kena bujukan setan, dan jangan pula gampang menyalahkan setan, wong kita sendiri yang salah, karena terlalu gampang kena bujukan setan. Ya sayangnya ayat ini jarang disinggung oleh banyak da’i di negeri ini, sehingga kita terjebak pada penyalahan setan, padahal kita sendiri yang salah.
ngaji2
Wah ngeri
Durung baca
Sent from my android device.
mmm
mirip-mirip iki mbah
http://sijidewe.wordpress.com/2011/08/03/repost-setan-menggugat-bulan-puasa-setan-di-penjara-tapi-kok-d/
itu salah satu penjabaran dari ayat tersebut di atas
Jooooossss tenan kuwiiiiii…….da’i-nya sekarang pada jadi bintang iklan dechh…. 😀
hehe husnuzon aja, mungkin lagi kelewat pas baca ayat ini, sehingga lupa menyampaikan
dai juga butuh duit tong..buat makan orang rumah
intinya pengendalian diri ya mbah bons 🙂
http://athleteriders.wordpress.com/2013/09/07/mini-vacation-ke-pantai-indah-popoh-tulungagung/
surah 45 ayat 23 mas bon 🙂
justru mereka menuhankan hawa nafsu. hiii atut saya tuhannya bukan Allah lagi tuh. sadis 🙁
mm, ngeri
Kalo disalahin terus, ntar setan demo lho.. Bijimana????
asik demo mereka
m.voa-islam.com/news/aqidah/2013/09/06/26690/ada-syetan-dibalik-kontes-miss-worldini-buktinya/
iya gue tau kok maksudnya apa, tapi judulnya itu lo.., diperhalus bisa kek, tu gaya bahasanya kaya jdl berita d*tikcom aja.
juooos,barokallohu fiikum…
Mantap pak,nasihatnya. .
Benar sekali. .
setan pun ingin dimengerti
maknyosss!!! mas bon lbh pantas jadi da’i nih!!!
artikel pengajian:
“panaass puanaass…!”
*fansboysetan mode_bloon
hahahahaha…
para Babi mah anti ama beginian om…
muka n kulitnya tebel ke beton penahan radiasi nuklir…
😆
lanjooot
iya, kasian juga setan disalahin terus seakan manusia selalu benar
lain kali nyalahin om bons aja ah 😆
ayo ngaji2 😀
Juozz….
Tapi jangan selaluu…
josssss pakde…like this.
ijin copast ayat mbah..
matur nuwun.. 🙂
perlu di share neeh mbah
nyimak aja
http://sarikurnia980.wordpress.com/2013/09/09/produk-kawasaki-filipina/
setan itu gak salah mreka cuma konsisten sama pekerjaannya.
apa yg anda fikirkan dengan gambar ini :
https://www.facebook.com/photo.php?fbid=10153215428335331&set=a.10150162110965331.405170.345623530330&type=1&ref=nf
Gila Braderrr mantep banget, Makasih ya.. ;), Doain semoga Dari Text Ini Bisa Juara 😀