Bajaj Pulsar

Bajaj Masih Pake Gaya Lama, Satu Desain Untuk Semua Tipe! P 150 ns Mirip P 200 NS

Nampanya ini sudah ciri khas Bajaj, dimana satu model desain digunakan untuk banyak tipe, lihat aja zama dulu, desain model mesin P 180, P 200, dan P 220 sama kan, cc aja di gedein. Model buritan alias buntut, misalkan, ketiganya juga mengadopsi gaya sama, tanki sama, rangka mirip, ya secara umm memang desainnya mirip.

Komparasi P 200 ns vs P 150 NS
Komparasi P 200 ns vs P 150 NS

Sekarang monggo lihat P 200 NS, lalu Spy Shot P 150 NS, kembali menggunakan gaya yang  sama. Lihat saja desain mirip, buntut mirip pelek sama, pelek sama, tanki sama, dan sebagainya. Mesin sih terlihat beda gan, P 150 NS masih bersirip, meski terlihat memakai radiator atau oil cooler.

p 180 vs p 200
p 180 vs p 200

Ya, entah ini kelemahan atau kelebihan, yang jelas di banyak tipe banyak pula kesamaannya. Mungkin pula ini strategi Bajaj untuk mengirit biaya sehingga bisa menelorkan motor-motor keren desain jozz, teknologi mantab, tapi dengan harga murah. Ini tentu beda dengan strategi Jepun yang betul-betul menghadirkan pure model baru setiap tipe yang berbeda.

25 komentar pada “Bajaj Masih Pake Gaya Lama, Satu Desain Untuk Semua Tipe! P 150 ns Mirip P 200 NS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.