Data Penjualan

Honda Dominasi 74% Penjualan Mei 2017 Sementara Suzuki Salip Kawasaki

cbr250rr single seat cowl
cbr250rr single seat cowl

Honda Dominasi 74% Penjualan Mei 2017 Sementara Suzuki Salip Kawasaki. Yup, kita ngintip Data Assosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI) gan, dari detik oto, diketahui bahwa data whole sale di bulan Mei 2017 lalu secara total tercatat sebanyak 531.496 unit, bulan sebelumnya hanya 388.045 unit gan, naik tajam gan. 

Nah, di bulan lalu ini, honda yang dulu sempat turun dominasinya ke angka 70% kini naik lagi ke angka 74%, sementara Yamaha yang bulan Aprilmembukukan 26% kini turun tinggal 23 % saja. Sementara itu Suzuki yang biasanya di urutan 4, kini menyalip Kawasaki di posisi 3 dengan perolehan 1,66%. Berkut data selengkapnya bulan April dan mei:

Data AISI Mei 2017 :

Pabrikan Terjual Persentase
 1. Honda 394.751 unit 74,27%
 2. Yamaha 122.186 unit 22.98%
 3. Suzuki 8.526 unit 1,60%
 4. Kawasaki 5.915 unit 1,11%
 5. TVS 118 unit 0,02%
Total :
531.496 unit 100%

Data bulan sebelumnya :

Data AISI April 2017 :

Pabrikan Terjual Persentase
 1. Honda 274.155 unit 70,65%
 2. Yamaha 101.908 unit 26,26%
 3. Kawasaki 6.002 umit 1,55%
 4. Suzuki 5.879 unit 1,52%
 5. TVS 101 unit 0,02%
Total :
388.045 unit 100%

 

5 komentar pada “Honda Dominasi 74% Penjualan Mei 2017 Sementara Suzuki Salip Kawasaki

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.