Mobil Listrik

Intip Bagian Tersulit Merancang Mobil Listrik EVHero Yuk

merancang mobil listrik EVHero
merancang mobil listrik EVHero

Bonsaibiker.com – Kalo liat mobil bagus terkadang kita ga kepikiran gimana ngerancangnya ya gan. Seperti

 (Institut Teknologi Nasional) ini ni gan. Ternyata ada bagian yang sulit saat dirancang. Kira-kira apa ya gan yang sulit dalam merancang Mobil Listrik EVHero ini?

Ketua Tim Mobil Listrik EVHero ITENAS Tarsisius Kristyadi menjelaskan bahwa seluruh proses dimulai dari nol. Maka Mobil Listrik ini bisa dibilang sebagai salah satu karya universitas, yang seluruhnya digarap mandiri. Yakni mulai dari pembuatan sasis dan bodi. Bagian tersulit merancang Mobil Listrik EVHero adalah seputar sasis dan bodi. Untuk tahap awal sasis dan bodi yang cukup sulit. Karena harus menyesuaikan konfigurasi bentuk. Kita tidak mau asal pasang motor penggerak listrik pakai sasis dan bodi mobil bensin. Fungsi wire frame sebagai referensi panduan dalam mould atau pembuatan struktur bodi.

Intip juga Bajaj Targetkan Membuat Kendaraan Listrik Sebelum 2020

Dosen fakultas desain Produk  Itenas Amirul Nefo juga mengungkapkan bahwa proses pembuatan sasis dan bodi memakan waktu 2 tahun. Dirakit dari nol dengan memanfaatkan fasilitas kampus. Untuk sasisnya pakai jenis ladder frame. Dari sketsa, kita kompromikan dengan realisasi antara desain dan bentuk nyata. Setelah itu, barulah dibuat wire frame, yang merupakan bentuk prototype mobil dengan skala 1:1. Dibuat dengan menggunakan untaian kawat besi. Sasis untuk Mobil Listrik EVHero perlu menyesuaikan dengan konfigurasi dan bobotnya. Sebab berbeda antara mesin bensin dan listrik. Yakni pada center gravity, aerodinamika dan power weight to ratio.

Baca juga

Supercar Listrik Asal Singapura Memiliki Kecepatan 322 Km Per Jam

Toyota Tetap Kembangkan Mobil Listrik Meski Tanpa Dukungan Pemerintah

Mobil Listrik Ferrari Dibandrol harga Rp 100 Jutaan

 

32 komentar pada “Intip Bagian Tersulit Merancang Mobil Listrik EVHero Yuk

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.