Kecelakaan

Supir Bus Kerja Keras Evakuasi Penumpang Pasca Kecelakaan di Ngawi

Supir Bus Kerja Keras Evakuasi Penumpang

By Bonsaibiker.com – Mas bro sekalian, Supir Bus Kerja Keras Evakuasi Penumpang Pasca Kecelakaan di Ngawi ni gan. Pada hari ini (9/4/2019) kecelakaan bus kembali terjadi di Ngawi, Jawa Timur yang mengakibatkan sebuah bus Sugeng Rahayu terguling. Dan ternyata dengan kejadian ini sang supir tak hanya berdiam diria atau terluka, tapi justru dengan bersikap heroik ia mengevakuasi penumpangnya sendiri gan.

Kronologis Bus Terguling Di Ngawi Supir Evakuasi Penumpang

Supir Bus Kerja Keras Evakuasi Penumpang Pasca Kecelakaan di Ngawi
Supir Bus Kerja Keras Evakuasi Penumpang Pasca Kecelakaan di Ngawi

Yup gan, kecelakaan bus di Ngawi ini sudah yang kesekian kalinya ni gan. Seperti yang dilansir dalam Suara.com bahwa peristiwa tersebut menurut salah satu korban yakni Andri Satriyo yang selamat dari kecelakaan tersebut turut menuturkan bahwa kecelakaan ini disebabkan adanya bus yang berlawanan arah mengambil  lajur terlalu banyak dari bus yang ditumpanginya itu.

Ya  akhirnya si sopir ini terpaksa banting setir agar terhindar dari tabrakan tapi akhirnya bus yang di kendarai jadi terguling. Tapi sampe berita tersebar, belum ada laporan tentang adanya korban jiwa dalam peristiwa ini gan. Semua selamat,  karena supirnya luar biasa kerja keras menyelamatkan penumpangnya gan.

Tentu saja hal ini menuai beragam komentar warganet. Sebagian berpendapat bahwa bus-bus yang melintas di daerah tersebut memang sering kebut-kebutan dan membahayakan pengendara lainnya gan. Kira-kira gini komentnya gan:

@umam03 : ”Pokok sembarang bus masuk daerah ngawi sering ngebut.”

@andriapriliando : ”Wingi lak mari ono bis malik to lur msok ono Mneh ? (Kemarin baru saja terjadi  bus terguling dan sekarang terjadi lagi?)

Ya semoga sih jangan ada kecelakaan lagi ya gan

Artikel terkait

Bus Sugeng Rahayu Jatuh Ke Sungai di Ngawi, 14 Luka 2 MD

Kecelakaan Bus Pariwisata Terguling di Pangandaran, Puluhan Luka

27 komentar pada “Supir Bus Kerja Keras Evakuasi Penumpang Pasca Kecelakaan di Ngawi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.