Berita Umum

Benda Bercahaya Di Langit Probolinggo, Heboh, Kata LAPAN itu Meteor Eta Aquarids

Benda Bercahaya Di Langit Probolinggo

Bonsaibiker.com – mas bro sekalian, berderaedar berita bahwa ada satu hal yang menggegerkan warga Jatim pada Minggu, Malam Senin. Yaitu tepatnya di malam hari awal malam ramadhan. Yaitu Heboh Benda Bercahaya Di Langit Probolinggo Jatim, Kata LAPAN itu Meteor Eta Aquarids. Jadi ternyata itu Hujan meteor mas bro, puncak hujan meteor ini jam 02:00 sampek 50 meteor/jam jatuh kebumi.

Benda Bercahaya Di Langit Probolinggo Meteor
Benda Bercahaya Di Langit Probolinggo Meteor

Ya nampaknya tak perlu resah, diambil positifnya saja, mungkin pertanda langit pun ikut menyambut bulan yang penuh berkah ini.

Di sisi lain, Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) Pasuruan telah memastikan behwa benda jatuh dari langit yang ramai dibicarakan di Probolinggo adalah meteor. Setelah vidionya viral di sosmed, benda mirip bola yang bercahaya terang dan melintas di langit menggegerkan masyarakat, Minggu (5/5) petang sekitar pukul 19.30 Wib dipatikan merupakan meteor. Mnurut Kepala LAPAN Pasuruan, Dian Yudha Rusdhianto, pada hari ini, Senin (6/5/2019), itu Meteor Eta Aquarids.

Meteor Eta Aquarids ini menurut LAPAN ini adalah meteor dari Rasi Bintang Aquarius. Eta adalah nama bintang yang paling cerah di rasi bintang tersebut.

Lebih lanjut menurut petugas LAPAN PAsuruan ini, Meteor Eta Aquarids sebenarnya telah nampak mulai tanggal 29 April hingga 28 mei 2019. Puncaknya adalah 6-7 Mei 2019 sekarang ini.

Vidio Meteor jatuh di Pasuruan

Nah, ternyata yang bisa liat bukan yang di Pasuruan saja mas bro. Uantuk langit wilayah Jakarta, warga dapat menikmati meteor ibi nanti pada Selasa (7/5) pukul 02:00 Wib hingga 06:00 Wib. Inget ya mas bro, meteor Eta Aquarids inimnanti bisa dinikmati dari ketinggian 8 derajat hingga 67 derajat.

Asyiknya nanti masyarakat gak usah pake alat bantu seperti misalnya teleskop atau binokuler. Yng penting langit yang cerah, tanpa mendung dan jauh dari polusi cahaya kota. Isnyallah kitabisa lihat pemanangan ini.

Meteor jatuh ini ternyata juga dilihat dari wilayah bumi belahan selatan mas bro. Lantaran Meteor Eta Aquarids adalah salah satu dari sedikit hujan meteor besar dengan pancaran yang paling jelas. Namun mas bro, gak usah khawatir, kabarnya meteor ini gak bakal jatuh sampai ke tanah. Jadi aman.

6 komentar pada “Benda Bercahaya Di Langit Probolinggo, Heboh, Kata LAPAN itu Meteor Eta Aquarids

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.