Suzuki Ignis yang Akan Diluncurkan di Indonesia Memiliki Tampilan Berbeda
Teka-teki peluncur mini crossover Suzuki Ignis di Indonesia akhirnya terjawab. Mobil tersebut akan diluncurkan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) selaku agen tunggal pemegang merek Suzuki pada Senin 17 April 2017.
Peluncuran Suzuki Ignis akan diselenggarakan di salah satu hotel mewah di kawasan Kuningan, Jakarta.
Kata Harold, Ignis yang akan diluncurkan nanti akan mengalami ubahan dari sisi style, kenyamanan, citra, dan gengsi.
“Sedikit bocoran, mungkin ini salah satu kendaraan paling irit Suzuki. Lebih irit dari LCGC (Low Cost Green Car),” ungkap Harold saat
Kabarnya mobil tersebut rencananya dijual dengan rentang harga Rp 130 sampai Rp 160 jutaan.
wah murah bener yah
http://kobayogas.com/2017/04/14/data-aisi-bulan-maret-2017-suzuki-naik-signifikan-yamaha-bukukan-98-040-unit-honda-hanya-75-65-saja/
value
http://wp.me/p8Bgyb-c4
Iyah hari senin depan di hotel ritz Mega Kuningan
keren.. Suzuki bener2 menghentak
mirip dg jeep renagade :
http://kasamago.com/jeep-renegade-invasi-mobil-amerika-di-pasar-kei-car-jepang/