Berita Umum

TNI Nyatakan Penembakan di Jatinegara Murni Kriminal Tak Terkait Isu Lain

Penembakan di Jatinegara Murni Kriminal

Bonsaibiker.com – mas bro sekalian, telah kita sampaikan kabar berita terkait penembakan anggota TNI oleh sesama anggotaTNI lain divisi, yang satunya TNI AD satunya lagi TNI AU. Nah terkait Kasus penembakan dengan korban Letkol Dono oleh sesama anggota TNI yakni Serda Risdianto di Jatinegara ini, kini TNI angkat bicara. Kasus ini kini tengah ditangani oleh POM TNI. Menurut TNI kasus ini murni kriminal dan tak terkait dengan isu-isu lain. Jadi kita hormati para petugas yang tengah menyelidiki kasus ini mas bro.

Penembakan di Jatinegara Murni Kriminal
Penembakan di Jatinegara Murni Kriminal

Kapendam Jaya dalam berita resminya menyampaikan bahwa ini merupakan murni kasus kriminal. Hal ini disampaikan berdasarkan bukti maupun saksi setelah olah TKP. Dari semua itu, tidak atau belum ditemukan satupun yang mengindikasikan ini adalah kejadian yang direncanakan. Kasubdispenum AU Letkol Sus M Yuris, menyampaikan hal ini ketika jumpa pers di Kodam Jaya, Cawang, Jakarta Timur, pada siang ini, Rabu (26/12/2018).

Dengan statmen ini pak Kapendam Jaya memintaagar tidak ada asumsi ataupun persepsi di masyarakat yang disangkutpautkan dengan isu-isu lain terkait insiden ini.

Sebelumnya telah kita ulas insiden penembkan anggotaTNI oleh TNI berikut :

Tentara Tembak Mati Tentara di Jatinegara, Beda Angkatan T

Kronologis Penembakan Letkol Dono di Jatinegara

Falsh Back Kasus Penembakan di Jatinegara Murni Kriminal

Sebagaimana kita bahas dalam artikel lau di atas, bahwa insiden penembakan terhadap Letkol Dono terjadi di Pasar Jengki, Jatinegara, Jakarta Timur. Kejadian pada hari Selasa (25/12) malam kemarin. Ketika itu disebutkan bahwa Letkol Dono sedang mengendarai mobil dinas TNI.

3 komentar pada “TNI Nyatakan Penembakan di Jatinegara Murni Kriminal Tak Terkait Isu Lain

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.