Informasi Tol

6 Infrastruktur Tengah Dibangun Binamarga di Jabar, 5 Daintaranya Tol, Simak!

6 Infrastruktur Tengah Dibangun Binamarga di Jabar

Bonsaibiker.com – mas bro sekalian, ada sebuah berita baru ngintip dari statmen Bina Marga. Yaitu bahwa 6 Infrastruktur Tengah Dibangun Binamarga di Jabar, 5 Daintaranya Tol. Wah, Informasi Tol ini jadi menarik mas bro khususnya dilingkungan Jabar yang belakangan ini memang tambah macet lantaran jumlah mobil makin mbludak.

6 Infrastruktur Tengah Bibangun Binamarga di Jabar 5 diantaranya adalah tol
6 Infrastruktur Tengah Bibangun Binamarga di Jabar 5 diantaranya adalah tol
Yuk kita intip stamen Bina Marga pada 9 jam lalu ini! 

6 program infrastruktur jalan dan jembatan di wilayah Jawa Barat yang sedang dan akan dibangun oleh Ditjen Bina Marga Kementerian PUPR. Hal ini dibahas dalam pertemuan antara Direktur Jenderal Bina Marga dengan Gubernur Jawa Barat pada Rabu (16/1). Dari 6 program tersebut, 5 diantaranya adalah jalan tol dan 1 Kawasan Ekonomi Khusus/Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KEK/KSPN).
#MenyambungNegeri #JawaBarat #JalanTol #KSPN #DJBM×RK

Nah, apa saja 6 Infrastruktur Tengah Dibangun Binamarga di Jabar ini?

Simak penjabaran Bina Marga Berikut terkait 6 Infrastruktur baru di Jabar!

6 Infrastruktur Tengah Bibangun Binamarga di Jabar
6 Infrastruktur Tengah Bibangun Binamarga di Jabar

Daftar 5 Tol Baru Jawa Barat

Ternyata ada 5 buah tol yang tengah dibangun yaitu :

  1. Tol Ciawi Sukabumi
  2. Tol Cisumdau, Cileunyi-Sumedang-Dawuan
  3. Tol Sukabumi-Ciranjang
  4. Tol Ciranjang-Padalarang
  5. Tol Cileunyi-Garut-Tasik

Kemudian yang satu lagi adalah Pangandaran mas bro, dari 6, yang 5 tol, yang 1 ya ini taman wisata Pangandaran.

6 Infrastruktur Tengah Bibangun Binamarga di Jabar salah satunya ini
6 Infrastruktur Tengah Bibangun Binamarga di Jabar salah satunya ini

Manteb nih moga saja lekas jadi sehingga warga Jabar bisa segera menikmatinya, semogasaja ya mas bro. Jadi nanti nampaknya kita bisa keliling Jabar lewat tol. Jadi bisa lancar jaya, Moga saja tarifnya murah.

One thought on “6 Infrastruktur Tengah Dibangun Binamarga di Jabar, 5 Daintaranya Tol, Simak!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.